FBACKLINK
Sunday 22 December 2013

Cara membuat permalink di Blogger


Cara membuat permalink di blogger

Hoalah sobat blogger, lagi pengen share tutor nih, Tutorial tentang Permalink, Permalink singkatan dari Permanent Link atau yang lebih dikenal dengan url yang muncul pada browser .Manfaat dari permalink itu sendiri adalah untuk memperkaya keyword , juga sebagai cara/ trik agar muncul di halaman pertama Google Serp .

Contoh gambar permalink di blogger
Cara membuat permalink di blogger

Kita langsung saja praktek Oke..
  • Buka blogger sobat 
  • Lalu buka template
  • Pilih edit HTML 
  • cari kode ]]></b:skin> dengan ctrl+f atau F3
  • Bila sudah ketemu, masukan kode dibawah ini  diatas kode ]]></b:skin>
/* Permalink start http://fbacklink.blogspot.com*/
 .fb-pmlink{
width:auto;
background:#f2f2f2;
border:2px solid #000000;
margin:30px 0 10px 0;
display:block;
font-family:"julee";
color:#000;
}
.fb-pmlink .kontainer{padding:5px;}
.fb-pmlink h4{
background:#FF0000;
border:none;
border-bottom:1px solid #000000;
color:#fff;
font-family:"julee";
text-shadow:0 1px 0 rgba(0, 0, 0, 0.4);
padding:5px 10px;
margin:0 0 0 0;
display:block;
}
.fb-pmlink h4 a{color:#000000;}
.fb-pmlink img{
background:#000000;
width:90px;
height:100px;
border:1px solid #000000;
margin:3px 10px 0 0;
float:left;
padding:2px;
box-shadow:none;-moz-box-shadow:none;-webkit-box-shadow:none;
}
 /* Permalink end http://fbacklink.blogspot.com*/ 

  • Setelah itu cari kode  <data:post.body/>
  • Bila sudah ketemu masukan kode ini dibawah kode <data:post.body/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div class='fb-pmlink'>
<h4>Dipost Oleh : <b><data:post.author/></b> ~ Sharing and Giving</h4>
<div class='kontainer'>
<img src='http://s11.postimg.org/4y2uoqsqb/pp1.png' alt="Author' title='Author'/>
Terima kasih karena anda telah membaca artikel aku tentang <b><a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a></b>.  Oleh Admin, Sobat bisa mengcopy paste artikel ini dengan memasang link dibawah ini sebagai sumber. Blog ini telah mendapatkan perlindungan dari <a href="http://www.dmca.com/Protection/Status.aspx?ID=16a84b65-0b13-4808-a6eb-fff02cace232" title="DMCA">DMCA|PROTECTED</a>
<textarea cols='50' id='bloglinking' name='bloglinking' onclick='this.focus();this.select()' onfocus='this.select()' onmouseover='this.focus()' readonly='readonly' rows='1'>&lt;a href=&quot;<data:post.url/>&quot; target=&quot;_blank&quot;&gt;<data:blog.pageName/>&lt;/a&gt;</textarea>
<p><span style='float:right;font:italic 10px Arial, Sans-Serif;'>
<a href='#' target='_blank'>:: Get this widget ! ::</a></span></p>
<div style='clear:both;'/>
</div>
</div>
</b:if>

  • Kemudian Simpan Template
DEMO bisa dilihat dibawah postingan ini

Note : Ganti huruf yang berwarna Orange

Selesai dan selesai deh tutorialnya, sampai jumpa sobat jangan lupa komentar yah

3 komentar

follow dah gan.....ma numpang sedot tutornya ya.....atas nama farah dhina.

ni fungsinya buat apaan gan ??

mengoptimalkan Serp di google gan

Jangan menggunakan link hidup
Jangan menggunakan kata kata Spam, SARA, OOT, dsb
Berkomentarlah sesuai Topik
Jika tidak mengikuti peraturan diatas maka akan saya anggap SPAM
Silakan komen , No Moderation but you get backlink